Rabu, Mei 09, 2012

Top 10 Aplikasi Gratis Android 2012 di Bulan Mei



Top 10 Aplikasi gratis Android 2012 di bulan Mei  ini saya ambil dari google play yang dulunya bernama market android. Dari Top 10 aplikasi gratis tersebut yang menjadi jawara pada bulan ini adalah Facebook For Android.

Facebook memang dalam beberapa bulan menjadi jawara hanya saja bulan kemarin di dahului oleh Angry Birds Space. Dan kali ini kembali ke tracknya yang semula. Nah berikut ini 10 aplikasi android yang TERPOPULER.... langsung cek gan...
  1. Facebook For Android
  2. Opera mini web Browser
  3. WhatsApp Messenger
  4. BMX Boy
  5. Instagram
  6. Angry Birds Space
  7. Go Launcher EX
  8. Twitter
  9. Kung fu Do Fighting
  10. Go SMS Pro
Top 10 Aplikasi Gratis Android 2012 di bulan Mei tersebut sewaktu-waktu bisa berubah peringkatnya. Dan Agan bisa mengeceknya terus melalui google play.

Share this

0 Comment to "Top 10 Aplikasi Gratis Android 2012 di Bulan Mei"

Posting Komentar

Sebelum berkomentar harap di perhatikan aturanya :

1. No Sara
2. No Porno
3. No Live Link
4. No SPAM And Junk

Best Regards Admin_J_Y